![]() |
Bandar Bola |
Mikel Arteta dikabarkan kembali mengalami cedera dan memaksanya absen mengikuti pramusim Arsenal.
Pemain asal Spanyol itu mengikuti tur Arsenal ke Singapura minggu ini, tapi tak ambil bagian dalam tim saat menang 4-0 kemarin.
Menurut kabar yang beredar, Arteta mengalami masalah pada betisnya dan harus menjalani masa istirahat untuk beberapa waktu.
Laporan tambahan menyebutkan cedera barunya itu tak terkait dengan cedera sebelumnya yang memaksanya absen selama delapan bulan musim lalu.
- Posted by -